Perancangan Rangkaian logika
Prosedur yang lazim pada perancangan logika adalah :
Prosedur yang lazim pada perancangan logika adalah :
1.Menyusun tabel kebenaran
2.Menyatakan Aljabar Boolean yang ditentukan dari table kebenaran.
3.Perancangan rangkaian logika dari pernyataan Boolean
Aljabar Boolean Jumlah Dari Perkalian
Sering disebut sebagai bentuk MINTERM
- Perhatikan semua kombinasi masukan yang menghasilkan keluaran 1 ( satu )
- Operasi AND-kan setiap masukan yang menghasilkan keluaran 1 ( satu )
- Operasi OR-kan semua kemungkinan kombinasi masukan untuk membentuk Aljabar Boolean yang lengkap.
Sering disebut sebagai bentuk MINTERM
- Perhatikan semua kombinasi masukan yang menghasilkan keluaran 1 ( satu )
- Operasi AND-kan setiap masukan yang menghasilkan keluaran 1 ( satu )
- Operasi OR-kan semua kemungkinan kombinasi masukan untuk membentuk Aljabar Boolean yang lengkap.
Aljabar Boolean Perkalian Dari Jumlah
Sering disebut sebagai bentuk MAKSTERM
- Perhatikan semua kombinasi masukan yang menghasilkan keluaran 0 ( nol )
- Operasi OR-kan setiap masukan yang menghasilkan keluaran 0 ( nol )
- Operasi AND-kan semua kemungkinan kombinasi masukan untuk membentuk
Aljabar Boolean yang lengkap
Sering disebut sebagai bentuk MAKSTERM
- Perhatikan semua kombinasi masukan yang menghasilkan keluaran 0 ( nol )
- Operasi OR-kan setiap masukan yang menghasilkan keluaran 0 ( nol )
- Operasi AND-kan semua kemungkinan kombinasi masukan untuk membentuk
Aljabar Boolean yang lengkap
Untuk pengubahan situasi And menjadi OR atau sebaliknya diperlukan empat langkah
yang berdasarkan teori De-Morgan
1.Ubah semua OR ke AND dan semua AND ke OR
2.Lengkapi setiap Variabel individual ( Tambahkan tanda strip diatas tiap variabel )
3.lengkapi semua fungsi ( Tambahkan tanda strip diatasnya )
4.Hilangkan semua kelompok dari tanda – strip di atas yang berjumlah genap
yang berdasarkan teori De-Morgan
1.Ubah semua OR ke AND dan semua AND ke OR
2.Lengkapi setiap Variabel individual ( Tambahkan tanda strip diatas tiap variabel )
3.lengkapi semua fungsi ( Tambahkan tanda strip diatasnya )
4.Hilangkan semua kelompok dari tanda – strip di atas yang berjumlah genap
Tidak ada komentar:
Posting Komentar